Aksi demonstrasi yang berlarut-larut membuat ekonomi Hong Kong pada kuartal III 2019 diperkirakan menurun dan menempatkan wilayah ini masuk jurang resesi.
Politisi Nasdem Teuku Taufiqulhadi menyebut mahasiswa yang berdemonstrasi tidak mewakili suara rakyat. Namun sudah bisa menyabotase kebijakan pemerintah.
Tiga tuntutan yang disampaikan adalah menolak revisi UU Ketenagakerjaan, menuntut revisi PP Pengupahan, dan menolak rencana kenaikan iuran BPJS Kesehatan.