Mensos hati-hati menyalurkan bansos tunai untuk warga terdampak pandemi corona di luar Jabodetabek. Pemda dinilai lebih leluasa salurkan bantuan dari APBD.
BLT sudah diberikan kepada warga miskin terdampak pandemi corona di 76 kabupaten. Bantuan ini untuk warga yang tak terdaftar di PKH dan kartu prakerja.
Dengan lonjakan pengangguran seiring gelombang PHK, semestinya penerima bansos tak hanya masyarakat terbawah. Perlu memperhatikan kelompok pandemi corona.
Mensos Juliari Batubara meminta warga jujur, apakah layak menerima bantuan atau tidak, agar penyaluran bantuan warga terdampak Covid-19 bisa tepat sasaran.
Pemerintah telah mengalokasikan anggaran jaring pengaman sosial atau bantuan sosial untuk masyarakat terdampak pandemi virus corona sebesar Rp 110 triliun.