PP E-Commerce Terbit, Asosiasi Pengusaha Sebut Demi Keadilan Perdagangan • 6 Desember 2019, 17.06 Pengusaha retail menilai selama ini terdapat kesenjangan aturan antara pelaku usaha online dan konvensional.
Kemenkeu Sebut Pajak e-Commerce Bakal Diatur dalam Omnibus Law Makro • 5 Desember 2019, 16.05 Pajak e-commerce akan diatur pemerintah melalui omnibus law yang tengah dirancang pemerintah.
Sri Mulyani Bakal Kejar Pajak Pedagang Online hingga ke Media Sosial Keuangan • 18 Agustus 2019, 19.24 Pemerintah mencoba untuk menerapkan pajak di e-commerce agar lebih adil dan merata
Jokowi Tarik Pajak E-Commerce Mulai 2020 untuk Penerimaan Negara E-commerce • 16 Agustus 2019, 16.59 Penarikan pajak e-commerce sebagai bentuk penyetaraan level of playing field untuk pelaku usaha konvensional dan online.
Bahas E-commerce, Asosiasi Surati 2 Divisi Baru Ditjen Pajak Teknologi • 18 Juli 2019, 08.00 Direktorat Jenderal Pajak membentuk dua divisi baru, yakni Direktorat Data dan Informasi Perpajakan serta Direktorat Teknologi Informasi dan Komunikasi.
Dirjen Pajak Ungkap Tiga Tantangan Memajaki Perusahaan Digital Teknologi • 17 Juli 2019, 18.12 Ditjen Pajak menunggu kajian dari OECD, supaya pengenaan pajak tidak menimbulkan sengketa ke depannya, terutama terkait perusahaan digital asing.
Bukalapak Bakal Rilis Fitur Bayar dan Lapor Pajak Kuartal III 2019 Teknologi • 27 Juni 2019, 13.37 Fitur lapor dan bayar pajak tersebut bakal terbuka untuk semua pengguna, bukan hanya pelapak di Bukalapak.
Sri Mulyani Sebut G20 Siapkan Solusi Tutup Celah Pajak di Era Digital Makro • 12 Juni 2019, 12.43 Negara anggota G20 siapkan kebijakan pengenaan pajak ke usaha digital tanpa syarat bentuk usaha tetap (BUT).
Data E-Commerce Akurat, Sri Mulyani Kaji Cara Pungut Pajak yang Sesuai Makro • 12 Juni 2019, 11.38 Sri Mulyani meyakinkan tidak ada perbedaan perlakuan pajak untuk pelaku usaha konvensional dan e-commerce.
Bukalapak dan Shopee Apresiasi Langkah Menkeu Cabut Aturan E-commerce E-commerce • 2 April 2019, 07.41 Asosiasi E-Commerce Indonesia (iDEA) berharap, diskusi terkait pajak e-commerce tetap dilanjutkan.
Pembatalan Aturan Pajak E-Commerce Opini • 1 April 2019, 22.52 Ada kekhawatiran, jika aturan ini diterapkan, akan ada perpindahan massal pelaku e-commerce dari marketplace ke media sosial.
Asosiasi dan Peneliti Usul Pajak E-commerce Ditunda Hingga 2021 E-commerce • 28 Maret 2019, 15.37 idEA mencatat, kebijakan terkait pengawasan transaksi di media sosial belum masuk di dalam aturan. idEA khawatir penjual akan beralih.
Pebisnis Fesyen: Pajak Bikin Perdagangan Elektronik Lebih Tertib Nasional • 18 Januari 2019, 12.26 "Kehadiran e-commerce sudah banyak memangkas jalur (distribusi) penjualan fesyen," kata Presiden APPMI Poppy Dharsono.
Pengusaha Retail Sebut Aturan Pajak E-Commerce Seimbangkan Persaingan Perdagangan • 16 Januari 2019, 19.03 Pengenaan PPN juga diyakini pengusaha bakal mengurangi disparitas harga jual produk di marketplace dengan retail modern.
Pelaku UMKM Minta Aturan Pajak E-Commerce Ditunda Satu Tahun Nasional • 16 Januari 2019, 18.37 Animo terhadap berbagai produk kreatif buatan usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) lokal sedang tumbuh.