Akulaku dan Kredivo Bakal Bersaing di Bisnis Syariah Fintech • 11 Desember 2019, 11.15 Akulaku Finance bakal merambah layanan pembiayaan syariah pada 2021, menyusul Kredivo yang tengah mengurus perizinan untuk masuk ke bisnis tersebut.
Nasabah Bank Syariah Kini Bisa Dilayani di Kantor Cabang Bank Umum Keuangan • 10 Desember 2019, 07.44 OJK mengeluarkan aturan yang memungkinkan nasabah nasabah bank umum syariah dapat dilayani di kantor cabang bank umum yang memiliki hubungan kepemilikan.
Sosial Commerce Syariah Lokal Evermos Dapat Pendanaan Rp 115 M E-commerce • 6 Desember 2019, 14.02 Tambahan modal ini akan dipakai Evermos untuk mengembangkan jaringan yang saat ini mencapai lebih dari 200 ribu di Indonesia.
Penipuan Rumah Syariah Bebas Riba, Polisi Tangkap Empat Tersangka Nasional • 29 November 2019, 11.27 Penipuan ini mengakibatkan 270 orang jadi korban.
Garap Pasar Syariah, Tokopedia Jual Lebih dari 100 Paket Umrah E-commerce • 28 November 2019, 07.04 Tokopedia membuka peluang untuk menyediakan layanan perjalanan haji.
Fintech Pintek Fokus Salurkan Pinjaman Pendidikan hingga Syariah Fintech • 18 November 2019, 19.27 Fintech Pintek menargetkan bisa menyalurkan pinjaman Rp 500 miliar tahun depan.
BI: Jumlah Wisatawan Muslim di Dunia Capai 158 Juta Orang Tahun Depan Pertanian • 16 November 2019, 21.56 BI menilai pengembangan wisata halal dapat menjadi salah satu pendorong pertumbuhan ekonomi.
Pemerintah Terbitkan Surat Utang Syariah Rp 1.221 Triliun Sejak 2008 Keuangan • 16 November 2019, 15.22 Pemerintah kini tengah menawarkan Sukuk Tabungan seri ST006 dengan imbal hasil minimal 6,75%.
Ma'ruf Amin Bakal Pimpin Langsung Komite Nasional Keuangan Syariah Keuangan • 14 November 2019, 06.44 Pemerintah akan merevisi aturan Komite Nasional Keuangan Syaria guna menempatkan Wapres Ma'ruf Amin sebagai ketua harian lembaga tersebut.
Investor Asing Minati Fintech Syariah hingga Startup Kuliner Indonesia Fintech • 13 November 2019, 17.56 LinkAja dan Tokopedia pun mulai merambah pasar syariah.
Gaet Empat Investor, Fintech Syariah Alami Prediksi Dapat Rp 20 Miliar Fintech • 13 November 2019, 16.26 Investor yang terlibat dalam pendanaan ini pernah berinvestasi di Gojek, Tanihub, dan Alodokter.
Ma'ruf Amin: Jangan Hanya Jadi Negara Tukang Stempel Produk Halal Pertanian • 13 November 2019, 14.55 Indonesia saat ini merupakan konsumen produk halal terbesar dunia.
Sistem Keuangan Syariah Indonesia Terbaik ke 4 Dunia, Malaysia Nomor 1 Keuangan • 12 November 2019, 19.13 Peringkat sistem keuangan syariah Indonesia naik dari peringkat 10 pada 2018.
BI: Zakat hingga Infak Belum Optimal Dorong Pertumbuhan Ekonomi RI Makro • 12 November 2019, 19.10 BI menilai, ekonomi berbasis syariah bisa menjadi sumber pertumbuhan baru bagi Indonesia.
BI: Ekonomi Syariah Bisa Jadi Obat Defisit Transaksi Berjalan Makro • 12 November 2019, 15.29 Prinsip ekonomi syariah dinilai bisa menjadi solusi baru guna mengatasi ketidakpastian perekonomian global.