Presiden Joko Widodo menyambangi kediaman Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto di Kompleks Kediaman Prabowo di Bojong Koneng, Bogor, Jawa Barat. Ia didampingi oleh Mensesneg Pratikno dan Menko Maritim Luhut Panjaitan.

Baca artikel ini lewat aplikasi mobile.

Dapatkan pengalaman membaca lebih nyaman dan nikmati fitur menarik lainnya lewat aplikasi mobile Katadata.