Video selanjutnya
Autoplay
Video: Jalan Panjang Menemukan Antivirus Corona
Sejak dahulu, masyarakat di penjuru dunia sudah berulang kali terkena virus berbahaya. Mulai dari virus pes atau black death hingga virus Ebola, Sars, Mers, dan kini Corona (Covid-19). Upaya menemukan antivirus atau obat yang mampu mengobati infeksi virus corona masih menempuh jalan panjang. Bermacam cara telah dilakukan para pemerintah di dunia dalam menghadapi pandemi corona. Lalu sampai kapan kita menunggu vaksin yang mampu menangkal virus corona Covid-19? Mengapa begitu lama bagi para peneliti untuk menemukan vaksin tersebut?
Konten cek fakta ini kerja sama Katadata dengan Google News Initiative untuk memerangi hoaks dan misinformasi vaksinasi Covid-19 di seluruh dunia.